Pages

Aliran Rasa Membangun Karakter Anak Melalui Dongeng

Jumat, 14 September 2018

Sejujurnya di level ini saya merasa paling tidak maksimal. Karena pertama sulit untuk memulai dongeng, menentukan waktu yang dijadikan untuk waktu mendongeng juga tidak konsisten.

Beberapa ada yang mendongeng asli dari karangan saya, tapi lebih banyak dengan membaca buku berdua, atau saya tulis dongeng anak saya karena di usianya yang mulai bermain peran. Sisi positifnya yang banyak saya ambil dalam level ini adalah memperkaya bahan story telling alias dongeng anak saya, bukan lagi berdasarkan buku kadang dia mengkhayal.

Kota Mangga, Jum'at 14 September 2018

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

 
FREE BLOGGER TEMPLATE BY DESIGNER BLOGS